Tanda-tanda Tubuh saat mengalami Stres - Dikutip dari time of india ada beberapa Tanda-tanda Tuubuh saat mengalami Stres. berikut tanda-tandanya:
1Kulit
stres dapat menimbulkan beberapa gangguan pada kulit, seperti: sering muncul keringat yang berlebih, gatal-gata, ruam pada kulit, dan infeksi. selain itu juga bisa menimbulakan masalah penyebab jerawat.
2.Rambut
terlihat seperti lebih tua, karena rambut berubah menjadi abu-abau dan bahkan menjadi putih.
3.Mulut
stres juga dapat menjadikan rahang mudah mengeras, mulut mengering dikarenakan kurangnya reproduksi air liur, dan itu yang menjadikan kesulitan dalam menelan.
4.Organ Reproduksi
bagi perempuan, stres juga dapat menyebabkan gangguan pada siklus menstruasi, bahkan juga bisa menimbulkan infeksi pada vagina. sedangkan bagi pria, stres bisa menyebabkan impotensi.
Referensi : inilah.com
Tanda-tanda Tubuh saat mengalami Stres ditulis Oleh Sekedar Wawasan pada 2012-03-01T09:44:00+07:00 dengan rating
on Sekedar Wawasan.
0 comments "Tanda-tanda Tubuh saat mengalami Stres", Baca atau Masukkan Komentar
Post a Comment
Berkomentarlah dengan baik dan bijak, tidak mengandung unsur Spam, Sara, Pelecehan.
Komentar yang melanggar ketentuan akan dihapus! Sekian Terima Kasih.